Eksklusif: Jokowi Soroti Kritis Masyarakat pada Proses Keadilan di Sidang Istimewa MA

Eksklusif: Jokowi Soroti Kritis Masyarakat pada Proses Keadilan di Sidang Istimewa MA

Fataya.co.id – Presiden Joko Widodo, dalam kehadirannya di Sidang Istimewa Laporan Tahunan Mahkamah Agung Republik Indonesia di Jakarta Convention Center, Selasa (20/2/2024), menyoroti meningkatnya kritik dari masyarakat terhadap proses keadilan di Indonesia. Dalam pidatonya, Presiden Jokowi mengungkapkan bahwa harapan masyarakat terhadap lembaga keadilan semakin tinggi, sementara masyarakat juga semakin kritis dan terbuka dalam menyampaikan penilaiannya.

Eksklusif: Jokowi Soroti Kritis Masyarakat pada Proses Keadilan di Sidang Istimewa MA

“Harapan masyarakat kepada lembaga masyarakat makin tinggi. Masyarakat semakin kritis terhadap proses keadilan dan semakin terbuka menyampaikan penilaiannya,” ujar Jokowi.

Presiden juga menekankan pentingnya integritas sebagai pilar utama bagi para hakim agung, panitera, ASN, pegawai MA, dan hakim di seluruh Indonesia. Menurutnya, inovasi bukan hanya sebatas adopsi teknologi baru, tetapi juga melibatkan perspektif dan sensitivitas dalam menyelesaikan perkara hukum.

“Oleh karena itu, inovasi harus menjadi bagian reformasi bukan hanya dengan adopsi teknologi baru tapi tapi juga perspektif dan sensitivitas dalam menyelesaikan perkara hukum,” tegas Jokowi.

Kehadiran Presiden Jokowi dalam Sidang Istimewa Mahkamah Agung menunjukkan komitmen pemerintah untuk terus meningkatkan sistem keadilan di Indonesia sesuai dengan harapan dan kebutuhan masyarakat.

Sumber: @cnbcindonesia

asuransi syariah, life insurance, car insurance, student insurance

Be the first to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published.


*