Heboh! ITB Beri Pinjaman Online? Bunga Besar, Netizen Resah!

Diposting pada

Fataya.co.id – Kabar mengenai Kampus ITB yang menyediakan layanan pinjaman online (pinjol) bagi mahasiswa untuk membayar Uang Kuliah Tunggal (UKT) membuat heboh media sosial.

Informasi ini diunggah oleh akun @ITBfess di media sosial X, yang menyebut layanan ini bekerja sama dengan Danacita.

Dalam unggahan tersebut, mahasiswa dapat mengajukan pinjaman tanpa DP dan jaminan dengan opsi pembayaran selama 6 atau 12 bulan.

Namun, kabar tentang bunga yang dikenakan juga mencuat, memicu reaksi dari netizen yang menyebut bunganya relatif besar.

Kepala Humas ITB, Naomi Haswanto, menyatakan perlunya klarifikasi terkait informasi tersebut.

Meskipun sedang menyiapkan rilis resmi, Naomi memastikan bahwa Danacita memiliki izin resmi dari Otoritas Jasa Keuangan (OJK).

BACA JUGA :   Netralitas ASN 2024: Dilarang Berinteraksi Dengan Wapres dan Cawapres di Media Sosial

Pemberian klarifikasi diharapkan dapat meredakan polemik yang muncul.

 

sumber: @undercover.id

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *