10 RAS KUCING YANG BISA HIDUP AKUR DENGAN ANJING

ras kucing
Image sourche:https://pixabay.com/
ras kucing
Image sourche:https://pixabay.com/

Banyak orang yang beranggapan jika kucing dengan anjing tidak bisa hidup akur, namun faktanya masih banyak  kucing dan anjing hidup bersama. Beberapa ras kucing dipercaya mampu hidup bersama anjing tanpa adanya perkelahian, mereka sering hidup bersama. Perbedaan gaya bahasa yang membuat mereka sering berkelahi.

Nah dalam kesempatan ini kita akan membahas mengenai beberapa ras kucing yang bisa hidup dengan anjing. Ras kucing tersebut tidak pernah bertengkar walau hidup bersama dengan anjing yang dipercaya musuh terbesar kucing. Ini bisa menjadi alternatif kamu jika ingin memelihara kucing dengan anjing dalam satu rumah dan waktu yang sama. Penasaran apa saja ras kucing tersebut?

Berikut: 10 RAS KUCING YANG BISA HIDUP AKUR DENGAN ANJING

Table of Contents

SIBERIAN

Ras kucing ini bisa hidup dengan anjing, mereka sangat hangat dan sangat percaya diri di sekitar kucing dan anjing lain di rumah dan pada kenyataannya, mungkin akan menjadi pemimpin dari semua hewan peliharaan. Ada kemungkinan ukurannya yang cukup besar, yakni dengan berat badan bisa mencapai 8,5 kilogram atau bulunya yang lebat dan terkesan mewah yang membuat kucing Siberian cenderung memiliki watak percaya diri.

MAINE COON

Kucing ini memiliki badan yang besar dan bulu yang lebat, mereka bisa hidup santai bersama anjing sekalipun. Beberapa pemilik hewan mengatakan jika kucing maine coon memiliki kemiripan dengan anjing, karena ras ini suka mengambil dan diajak jalan jalan menggunakan tali leher.

BRITISH SHORTHAIR

Kucing ini juga sangat cocok jika dipelihara bersama anjing, mereka bisa hidup dengan akur. Bukan hanya sifatnya yang mirip, badan mereka pun memiliki kemiripan yang sangat terlihat jelas yaitu berbadan besar dan disertai otot. Ras kucing ini dikenal karena memiliki kemampuan yang handal dalam berburu, jadi tak heran kenapa mereka berdua bisa hidup berdampingan.

BIRMAN

Jika Anda khawatir anak anjing akan kesepian saat Anda sedang bekerja, Anda mungkin ingin menambahkan kucing Birman ke dalam keluarga. Mengingat penampilan dan bulu mereka yang mewah, Anda mungkin tidak mengira kucing ini akan menjadi teman bermain yang sempurna untuk anjing Anda, tetapi faktanya kucing Birman menyukai anjing.

NORWEGIAN FOREST CAT

Tidak seperti kucing lainya, norwegian forest cat sangat pasif, mereka hanya akan melakukan sesuatu apapun ketika mood kucing tersebut bagus. Seperti halnya bermain, mereka tidak akan sembarang waktu untuk bermain. Namun jangan khawatir meskipun memiliki sifat yang kalem mereka tidak akan membahayakan anjingmu, alangkah baiknya jika kamu memelihara kucing ini dari kecil agar melatih sifat sifatnya.

ABY SSINIAN

Mungkin kucing ini jarang terdengar ditelingamu, namun mereka cukup terkenal lho karena bisa hidup akur dengan anjing. Kucing ini berasal dari Etiopia. Cara mengenal kucing ini sangat mudah yaitu bulunya yang pendek serta bulu mereka yang selalu identik dnegan warna cokelat. Mereka tidak pemalu serta mau bermain dengan siapa saja, hal ini bisa sangat membantu jika kamu ingin memelihara kucing dan anjing dalam waktu yang sama.

RAGDOLL

Ragdoll sangat bertingkah seperti anjing. Mereka dengan senang hati menyambut di pintu dan menyambut Anda di rumah, kemudian mengikuti Anda berkeliling sampai mereka mendapatkan perhatian. Ragdoll ditandai dengan bulunya yang halus dan panjang serta matanya yang berwarna biru. Kucing yang berasal dari Amerika ini sangat cocok dipelihara oleh keluarga. Sebab, mereka penurut dan bisa dilatih dengan mudah.

TURKISH ANGGORA

Dari kalian sudah pasti pernah mengenal atau mendengar tentang kucing satu ini, ras kucing ini sangat lucu dan bisa hidup dengan anjing. Mereka akan menghabiskan waktunya untuk terus bermain. Turkish anggora memiliki sifat yang sangat ramah, penyayang terhadap siapa saja termasuk anjing, kucing ini dominan memiliki sifat tegas serta berwibawa. Bagaimana berminat memelihara kucing satu ini?

AMERICAN SHORHAIR

Ras kucing ini sangat populer diberbagai belahan dunia, mereka memiliki sifat yang ramah dan manis seperti halnya anjing. Namun mereka juga memiliki sikap yang tegas dan posesif ketika tidak ingin diganggu. Ras kucing ini sangat cocok dipelihara bagi keluarga yang memiliki anak kecil serta anjing, mereka tidak akan mudah berkelahi meskipun tinggal bersama dalam satu rumah.

BOMBAY

Kucing ini memiliki hitam yang sangat gelap, banyak orang yang tertarik untuk memeiliki kucing jenis ini. Mereka memiliki sikap yang ramah serta penyanyang terhadap semua hal yang dia temui. Kucing ini akan menganggap jika anjing yang berada dalam rumahmu adalah keluarganya, jadi tak heran jika kucing bombay akan terus mengikuti kemanapun anjing tersebut pergi.

Itulah beberapa ras kucing yang bisa hidup damai bersama anjing kamu bisa memilih salah satu dari ras kucing tersebut untuk dijadikan hewan peliharaan bersama dengan anjing, masih banyak cerita dan fakta menarik seputar dunia hewan.

Terima kasih karena sudah menonton video ini sampai selesai. Jangan lupa tekan subscribe, tekan tombol loncengnya , dan nantikan video-video selanjutnya. Dan sampai Jumpa lagi. ok terimakasih

asuransi syariah, life insurance, car insurance, student insurance

Be the first to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published.


*